Langsung ke konten utama
Bayern Muenchen Juara Champions League 2013
Bayern Muenchen menjadi juara Liga Champions 2013, setelah mengalahkan Borusia Dortmund 2-1. Laga yang berlangsung di Wembley Stadium, 26 Mei 2013 berlangsung seru & menarik. Mario Mandzukic membuka gol Muenchen di menit 60, melalui tendangan kaki kirinya lewat umpan Arjen Robben, 7 menit berselang Dortmund menyamakan kedudukan menjadi 1-1 melalui Penalti Iikay Gundogan akibat pelangaran Dante terhadap Reus. Arjen Robben menjadi pahlawan setelah mencetak gol cantik di menit 88, hingga peluit dibunyikan hasil tidak berubah skor tetap 2-1 untuk kemenangan Bayern Muenchen atau FC Hollywood. Selamat buat Bayern Muenchen, Pelatih Jupp Heynckes serta Arjen Robben sebagai pemain terbaik dalam laga ini.
Komentar
Posting Komentar